Sejarah Bangunan Megah Masjid Raya Baiturrahman

Siapa sih yang tidak mengenal landmark provinsi Aceh? Aceh sangat berbangga dengan Masjid Raya Baiturrahman, mengapa tidak, masjid tersebut termasuk kedalam 10 besar masjid terindah di dunia.

Masjid Raya Baiturrahman

Masjid Raya Baiturrahman di bangun oleh Sultan Iskandar Muda pada tahun1612 di pusat kota Banda Aceh. Masjid indah ini di warnai dengan warna putih dan kubah hitam menjadi estetika yang sangat indah. Masjid ini memiliki 7 kubah dan di depan masjid terdapat kolam besar dengan air pancur di tengah kolam.

Pada tanggal 10 April 1873 masjid di bakar oleh penjajah belanda, namun pada tahun 1877 Masjid Raya Baiturrahman di bangun kembali oleh belanda untuk meredam amarah masyarakat Aceh.

Masjid Raya Baiturrahman sebelum di bakar

Sebelum Masjid Raya Baiturrahman di bakar, masjid ini hanya memiliki 1 kubah saja, dan kolam di depan tidak ada, melainkan pohon besar untuk mempersejuk suasana masjid ini.
Pada tanggal 26 Desember 2014, masjid ini menjadi saksi bisu bencana terdaysat pada abat 21, yakni tsunami. Walau gelomabang tsunami menerjang kota Banda Aceh, masjid ini tidak terkena gelombang tersebut.

Masjid Raya Baiturrahman menjadi saksi bisu pada waktu tsunami

Masjid Raya Baiturrahman menjadi tempat wisata religi di Aceh. Bahkan sebagian artis mancanegara dan internasional juga pernah berkunjung ke masjid ini. Sekarang masjid ini lagi di buat payung di halaman masjid seperti Masjid Al-Haram.

0 Response to "Sejarah Bangunan Megah Masjid Raya Baiturrahman"

Post a Comment